Teknologi smartphone zaman dulu, merupakan sebuah teknologi yang bisa dibilang mustahil jika dibawa ke 1000 tahun yang lalu. Apakah masuk akal seseorang berkomunikasi jarak jauh (antar negara) dengan menggunakan alat, bahkan alat tersebut tidak terhubung dengan kabel? Sebelum pengetahuan dan pemahaman tentang sinyal itu ada, maka handphone atau smartphone adalah sebuah alat yang mustahil untuk diwujudkan.
Tetapi ada
beberapa teknologi yang dimimpi-mimpikan oleh manusia untuk terwujud, tapi
ternyata teknologi tersebut belum bisa diciptakan bahkan sampai sekarang. Hal
tersebut mungkin saja karena manusia yang belum memiliki pengetahuan tentang
sesuatu hal, dan juga kemungkinan lain yaitu bahwa teknologi tersebut memang
mustahil untuk diciptakan.
Teknologi-teknologi yang canggih atau aneh tersebut memang ada di film-film fiksi, seperti film doraemon, iron man, dan lain-lain. Walaupun ada beberapa teknologi di film-film fiksi tersebut yang ternyata bisa diciptakan di dunia nyata, tapi banyak juga teknologi yang berada di film fiksi tidak bisa atau belum bisa diaplikasikan ke dunia nyata. Berikut ini adalah teknologi yang ingin diciptakan manusia, tapi belum bisa terlaksana.
Teknologi-teknologi yang canggih atau aneh tersebut memang ada di film-film fiksi, seperti film doraemon, iron man, dan lain-lain. Walaupun ada beberapa teknologi di film-film fiksi tersebut yang ternyata bisa diciptakan di dunia nyata, tapi banyak juga teknologi yang berada di film fiksi tidak bisa atau belum bisa diaplikasikan ke dunia nyata. Berikut ini adalah teknologi yang ingin diciptakan manusia, tapi belum bisa terlaksana.
5.
Mesin waktu
Film-film
fiksi dengan tema mesin waktu sudah banyak kita tonton. Film-film fiksi
tersebut tentunya memiliki jalan cerita yang berbeda-beda pula, ada yang
menyenangkan untuk ditonton, dan ada juga yang membosankan. Ada film dengan
tema mesin waktu buatan Hollywood yang berkwalitas tinggi, dan ada juga film
dengan tema mesin waktu yang abal-abal atau berkwalitas rendah. Tetapi inti
dari film-film fiksi itu cuman satu, yaitu tentang mesin waktu.
Walalupun
banyak yang melakukan penelitian tentang mesin waktu, tapi nyatanya mesin waktu
tersebut masih belum bisa diciptakan bahkan sampai sekarang. Mesin waktu
tersebut masih menjadi khayalan dan tidak bisa diciptakan sampai sekarang,
bahkan mesin waktu dengan kemampuan yang kecil pun manusia belum bisa
membuatnya. Lagi pula, jika manusia berhasil menciptakan mesin waktu maka
adabeberapa pertanyaan yang muncul di benak kita.
Apakah mesin waktu dapat merubah masa lalu? Jika mesin waktu dapat merubah masa lalu, apakah mesin waktu tersebut dapat mempengaruhi atau merubah nasib di masa depan? Karena seperti yang kita ketahui, nasib kita dipengaruhi oleh sebab akibat, kita bisa gagal karena ada sebabnya, kita bisa kecelakaan karena ada sebabnya, lalu kalau sebab tersebut dihapus atau dihindari apa yang akan terjadi? Oleh karena sebab ini lah mungkin mesin waktu tidak bisa diciptakan dan hanya ada sebagai fiksi saja.
Apakah mesin waktu dapat merubah masa lalu? Jika mesin waktu dapat merubah masa lalu, apakah mesin waktu tersebut dapat mempengaruhi atau merubah nasib di masa depan? Karena seperti yang kita ketahui, nasib kita dipengaruhi oleh sebab akibat, kita bisa gagal karena ada sebabnya, kita bisa kecelakaan karena ada sebabnya, lalu kalau sebab tersebut dihapus atau dihindari apa yang akan terjadi? Oleh karena sebab ini lah mungkin mesin waktu tidak bisa diciptakan dan hanya ada sebagai fiksi saja.
4.
Teleportasi
Masih ingat
dengan film Jumper? Di film fiksi tersebut diperlihatkan tentang beberapa orang
yang memiliki kemampuan untuk melakukan teleportasi. Sehingga orang yang
memiliki kemampuan teleportasi tersebut bisa mengambil keuntungan untuk dirinya
sendiri, tapi orang yang memiliki kemampuan teleportasi tersebut, ternyata juga
membawa kerugian untuk orang lain.
Itu adalah salah satu contoh dari film dengan tema teleportasi, sebenarnya film dengan tema teleportasi ada banyak, contohnya Star Trek, dan lain-lain. Dari yang menggunakan alat, sampai dengan menggunakan kemampuan dari diri sendiri. Semua film tersebut hanya bisa berada di angan-angan dan belum bisa terjadi di dunia nyata.
Walaupun ada artikel yang mengatakan bahwa ilmuwan berhasil untuk menciptakan sebuah alat teleport yang dapat memindahkan benda mati dari satu tempat ke tempat lainnya, tetapi alat teleport tersebut masih dipertanyakaan apakah memang ada, atau kah cuman berita bohong saja. Lagi pula, jika seseorang bisa membuat alat teleportasi yang bisa memindahkan benda mati ke suatu tempat, maka hal tersebut belum begitu bermanfaat untuk manusia.
Itu adalah salah satu contoh dari film dengan tema teleportasi, sebenarnya film dengan tema teleportasi ada banyak, contohnya Star Trek, dan lain-lain. Dari yang menggunakan alat, sampai dengan menggunakan kemampuan dari diri sendiri. Semua film tersebut hanya bisa berada di angan-angan dan belum bisa terjadi di dunia nyata.
Walaupun ada artikel yang mengatakan bahwa ilmuwan berhasil untuk menciptakan sebuah alat teleport yang dapat memindahkan benda mati dari satu tempat ke tempat lainnya, tetapi alat teleport tersebut masih dipertanyakaan apakah memang ada, atau kah cuman berita bohong saja. Lagi pula, jika seseorang bisa membuat alat teleportasi yang bisa memindahkan benda mati ke suatu tempat, maka hal tersebut belum begitu bermanfaat untuk manusia.
3.
Satu obat untuk semua penyakit
Ada pepatah
yang mengatakan bahwa lebih baik mencegah daripada mengobati, hal tersebut
benar adanya, karena jika kita terkena penyakit bahkan terkena penyakit yang
parah, maka kita akan mengeluarkan biaya yang tidak sedikit dan sulit untuk
mengobati penyakit tersebut.
Kita bisa meminum madu ataupun jinten hitam untuk mencegah diri kita dari berbagai macam penyakit, bahkan penyakit yang kronis sekalipun, tapi jika ternyata penyakit tersebut ternyata sudah dimiliki oleh kita, maka apa yang harus kita lakukan? Tentu saja kita harus berobat ke dokter sesuai dengan penyakit yang kita miliki, dan tentu saja obat yang diberikan dokter tersebut akan berbeda-beda pula.
Kita bisa meminum madu ataupun jinten hitam untuk mencegah diri kita dari berbagai macam penyakit, bahkan penyakit yang kronis sekalipun, tapi jika ternyata penyakit tersebut ternyata sudah dimiliki oleh kita, maka apa yang harus kita lakukan? Tentu saja kita harus berobat ke dokter sesuai dengan penyakit yang kita miliki, dan tentu saja obat yang diberikan dokter tersebut akan berbeda-beda pula.
Walaupun penelitian tentang pengobatan selalu berkembang, tetapi obat yang dapat mengobati segala penyakit masih belum ditemukan. Dengan meminum obat yang dapat mengobati segala penyakit tersebut, maka kita hanya perlu untuk menyimpan satu obat saja dan tidak perlu untuk menyimpan banyak obat di persediaan.
Hal tersebut tentu saja akan bermanfaat untuk kita karena kita tidak perlu membayar asuransi kesehatan, karena kita sudah memiliki persediaan obat segala penyakit, maka jika kita terkena penyakit kanker atau jantung maka kita hanya akan perlu untuk meminum obat yang sama. Selain itu manfaat dari obat tersebut adalah kita tidak perlu pergi kedokter untuk mengobati penyakit kita, kita hanya perlu minum satu obat saja. Tetapi hal ini merupakan hal yang merugikan untuk seorang dokter.
2.
Teknologi instant learning
Seperti yang
kita ketahui, untuk dapat menguasai suatu bidang tertentu, tentunya kita harus
belajar, bahkan belajar keras. Ada yang bilang kalau di dunia ini tidak ada
yang instan, bahkan untuk menguasai suatu bidang tertentu. Tapi, dengan adanya
teknologi instan learning ini, maka menguasai suatu bidang tertentu dengan
cepat bahkan sangat cepat menjadi sesuatu yang mungkin untuk dapat di capai.
Bayangkan, semua orang memiliki keahlian yang luar biasa. Semua orang jenius. Tentunya peradaban manusia bisa dipastikan akan lebih maju lagi. Hal terebut karena manusia mudah mempelajari suatu hal, yang menyebabkan penemuan baru menjadi cepat ditemukan juga. Tapi sayangnya teknologi ini, hanya ada di film fiksi saja dan belum berhasil untuk ditemukan manusia.
Bayangkan, semua orang memiliki keahlian yang luar biasa. Semua orang jenius. Tentunya peradaban manusia bisa dipastikan akan lebih maju lagi. Hal terebut karena manusia mudah mempelajari suatu hal, yang menyebabkan penemuan baru menjadi cepat ditemukan juga. Tapi sayangnya teknologi ini, hanya ada di film fiksi saja dan belum berhasil untuk ditemukan manusia.
1.
Alat untuk megubah air asin menjadi tawar
Seperti yang
kita ketahui bahwa air adalah salah satu sumber kehidupan. Manusia bisa hidup
berhari-hari tanpa makan, tapi manusia tidak bisa hidup berhari-hari tanpa
air.Tapi yang menjadi masalah, terkadang stok air tersebut jarang kita ketemui.
Ada daerah yang benar-benar tandus yang sulit ditemukan air. Apalagi jika
memasuki musim dimana air sulit turun dari langit (hujan).
Tentunya air tawar merupakan suatu kebutuhan yang sangat krusial sekali. Kita mempunyai air laut yang sangat banyak dan tidak mungkin habis, tapi yang menjadi masalah adalah air laut tersebut rasanya asin dan memiliki banyak sekali kandungan garam di dalamnya. Andaikan ada teknologi yang dapat membuat air laut menjadi air tawar, tentunya hal tersebut akan sangat bermanfaat sekali untuk kita.
Tentunya air tawar merupakan suatu kebutuhan yang sangat krusial sekali. Kita mempunyai air laut yang sangat banyak dan tidak mungkin habis, tapi yang menjadi masalah adalah air laut tersebut rasanya asin dan memiliki banyak sekali kandungan garam di dalamnya. Andaikan ada teknologi yang dapat membuat air laut menjadi air tawar, tentunya hal tersebut akan sangat bermanfaat sekali untuk kita.